Skip to main content
Berita KegiatanRehabilitasi

Koordinasi Terkait Pelaksanaan Rehabilitasi.

Dibaca: 0 Oleh 24 Jan 2024Januari 26th, 2024Tidak ada komentar
Koordinasi Terkait Pelaksanaan Rehabilitasi.
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Pada hari Rabu tanggal 24 Januari 2024 Kepala BNN Kabupaten Buleleng AKBP I Gede Astawa,S.H.,M.H melaksanakan kegiatan koordinasi terkait pelaksanaan rehabilitasi ke Yayasan Handaru Kasih Bali. Pada kesempatan ini Kepala BNN Kabupaten Buleleng diterima oleh Rudy Rohadi selaku Program Manager di Yayasan Handaru Kasih Bali, dan langsung menyampaikan terkait program-program pelaksanaan rehabilitasi yang dilaksanakan oleh Yayasan Handaru Kasih Bali dan juga kendalanya. Diharapkan untuk kedepannya lembaga ini dapat memberikan layanan kepada penyalahguna dan atau pecandu narkoba secara optimal.

demikian dilaporkan dan dokumentasi foto terlampir.

#Sinergiuntuknegeri
#BulelengBersinar
#IndonesiaBersinar

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel